Kali Ciliwung di Kwitang Nampak Bersih dari Lumpur

Kali Ciliwung di Kwitang Nampak Bersih dari Lumpur

Selasa (17052016) kemarin petugas Prasarana dan Sarana Umum Kelurahan Kwitang, Senen, Jakarta Pusat mulai membersihkan lumpur di Kali Ciliwung. Para Pasukan Oranye itu menyisir sisi kali untuk membersihkan lumpur yang tebal.


User: BeritaSatu

Views: 7

Uploaded: 2016-05-18

Duration: 05:26