191 Jemaah Haji Indonesia Ditangkap Polisi Mekah

191 Jemaah Haji Indonesia Ditangkap Polisi Mekah

Sebanyak 191 jemaah haji Indonesia ditangkap petugas kepolisian Kota Suci Mekah Arab Saudi. Para jemaah itu ditangkap karena masuk Mekah secara ilegal antara lain menyalahgunakan visa dan over stay.


User: BeritaSatu

Views: 1

Uploaded: 2016-09-10

Duration: 02:11