Diisukan Hilang, Parkir Meter di Kalijodo Ternyata Diganti

Diisukan Hilang, Parkir Meter di Kalijodo Ternyata Diganti

pVIVA.co.id – Sempat diisukan hilang, parkir meter yang ada di kawasan RPTRA Kalijodo ternyata akan diganti dengan sistem gate. Sistem parkir meter yang ada sat ini dianggap tidak efektif karena masih banyak juru parkir liar muncul saat tempat ini dipadati pengunjung.


User: VIVA.co.id

Views: 192

Uploaded: 2017-04-26

Duration: 01:30