KPU Jabar Selidiki Sah Tidaknya Daftar Pemilih Tetap

KPU Jabar Selidiki Sah Tidaknya Daftar Pemilih Tetap

KPU Provinsi Jawa Barat akan memverifikasi ulang Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2019 di seluruh KabupatenKota di Jawa Barat. Hal tersebut dilakukan sebagai tindak lanjut dari adanya dugaan 1,8 juta DPT ganda yang disampaikan oleh salah satu partai politik peserta pemilu.


User: Metrotvnews.com

Views: 0

Uploaded: 2019-03-16

Duration: 01:22