Mengenal Kain Tenun Rongkong

Mengenal Kain Tenun Rongkong

Kain tenun menjadi jati diri Timur Indonesia. Namun kain tenun khas Kecamatan Rongkong, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan saat ini sudah hampir punah dan hanya diproduksi di dua desa.


User: Metrotvnews.com

Views: 4

Uploaded: 2019-03-30

Duration: 02:29