Melestarikan Kesenian Musik Genggong

By : KompasTV

Published On: 2019-06-28

1.9K Views

00:59

Genggong, alat musik dari bilah bambu yang dimainkan dengan cara ditempelkan di bibir. Seni musik khas Bali ditampilkan di pesta kesenian Bali yang digelar di panggung Angsoka Taman Budaya Denpasar. Kesenian Genggong di Pegok Sesetan Tercetus tahun 1930. Pertunjukan ini sebagai upaya pelestarian musik Genggong di tengah ancaman kepunahan akibat perubahan zaman.



#kesenianmusik #genggong #denpasar


Trending Videos - 31 May, 2024

RELATED VIDEOS

Recent Search - May 31, 2024