Menunjang Penampilan, Bams eks Samsons Sebut Lelaki Juga Perlu Perawatan Wajah

Menunjang Penampilan, Bams eks Samsons Sebut Lelaki Juga Perlu Perawatan Wajah

Artikel Selengkapnya: br #Bams #PerawatanWajah #ZAPClinicbr br Tak bisa dipungkiri penampilan luar terutama wajah, kini masuk dalam elemen penting dalam menilai seseorang atau first impression. Penampilan fisik kian menjadi hal yang sangat diperhatikan dalam setiap pertemuan pertama, yang nantinya akan menentukan penilaian seseorang terhadap diri Anda. Hal itu diungkap oleh mantan personel Band Samson, Bams. Menurutnya, dimana pun saat ini, semua orang akan menilai orang lain dari penampilan luar.


User: Suaradotcom

Views: 1

Uploaded: 2019-07-12

Duration: 01:14

Your Page Title