Wisata Kampung di Gunung Api Purba Nglanggeran

Wisata Kampung di Gunung Api Purba Nglanggeran

Dikenal memiliki banyak spot wisata pantai, Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta ini juga menyimpan potensi wisata menarik lainnya. Salah satunya Gunung Api Purba Nglanggeran, dipercaya aktif jutaan tahun lalu, di Puncak Gunung ini ada sebuah perkampungan yang harus dihuni 7 kepala keluarga, tidak boleh lebih dan tidak boleh kurang.


User: Metrotvnews.com

Views: 1

Uploaded: 2019-12-09

Duration: 03:45

Your Page Title