[BREAKING] MAHFUD: PEMERINTAH TOLAK KLB DEMOKRAT MOELDOKO KARENA HUKUM

[BREAKING] MAHFUD: PEMERINTAH TOLAK KLB DEMOKRAT MOELDOKO KARENA HUKUM

Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengatakan, dengan adanya penolakan Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Demokrat yang digelar di Deli Serdang, Sumatra Utara, maka urusan hukum administratifnya sudah berakhir.br br Pemerintah tidak lagi mengurus soal ribut-ribut dualisme kepemimpinan dari parpol berlambang mercy tersebut. Bila masih ada ketidakpuasan dari keputusan itu, maka Mahfud juga mendorong agar hal tersebut dibawa ke pengadilan.


User: IDN Media

Views: 1.3K

Uploaded: 2021-10-31

Duration: 01:52