Korban Terakhir Banjir Bandang Kota Batu Ditemukan, Basarnas Hentikan Operasi Pencarian

Korban Terakhir Banjir Bandang Kota Batu Ditemukan, Basarnas Hentikan Operasi Pencarian

BATU, KOMPAS. TV-Korban terakhir banjir bandang di Kota Batu ditemukan Sabtu (06112021). br br Korban ditemukan di Desa Bulukerto Kecamatan Bumiaji Kota Batu dalam kondisi meninggal dunia. br br Dengan ditemukannya korban terakhir, Basarnas menghentikan operasi pencarian. br br Banjir bandang yang melanda Kota Batu pada Kamis (04112021) lalu terjadi di enam titik. br br Total ada 13 orang menjadi korban. Enam warga selamat dan tujuh warga meninggal dunia. br br Selain itu banjir bandang juga merusak puluhan rumah warga.


User: KompasTV

Views: 399

Uploaded: 2021-11-06

Duration: 01:14