JELAJAH NEGERI KABUPATEN AGAM

JELAJAH NEGERI KABUPATEN AGAM

TEMPO.CO - br Agam adalah sebuah kabupaten yang terletak di provinsi Sumatera Barat. Kabupaten ini memiliki keindahan alam yang bervariasi dari dataran tinggi hingga rendah. Dari berkesempatan menghadiri pernikahan dari anak Bupati Agam, Andri Warman, menikmati kuliner khas Minang, hingga mengeksplorasi berbagai destinasi wisata favorit, banyak sekali yang bisa dilakukan di Kabupaten Agam.


User: TempoVideo

Views: 2.2K

Uploaded: 2022-11-24

Duration: 15:21