Dua Tahun Pandemi, Pemerintah Kaji Penghapusan Pembelajaran Jarak Jauh

Dua Tahun Pandemi, Pemerintah Kaji Penghapusan Pembelajaran Jarak Jauh

TEMPO.CO - Penghapusan dan pengurangan metode pembelajaran jarak jauh atau Work From Home (WFH) bagi para siswa saat ini sedang dikaji oleh pemerintah. Dua tahun pandemi Covid-19 dinilai menjadi kesempatan bagi pemerintah untuk menentukan langkah-langkah strategis yang lebih baik. WFH dinilai tidak efektif untuk membangun sosialisasi dan harmonisasi para siswa.


User: TempoVideo

Views: 5

Uploaded: 2022-11-24

Duration: 01:56

Your Page Title