Beginilah Proses Evakuasi Rombongan Guru TK Tertimbun Longsor Gempa Cianjur...

Beginilah Proses Evakuasi Rombongan Guru TK Tertimbun Longsor Gempa Cianjur...

CIANJUR, KOMPAS.TV - Warung Shinta, Cibeurem, Cugenang menjadi lokasi penemuan 5 jenazah korban longsor gempa Cianjur. br br 5 jenazah ini merupakan rombongan guru TK beberapa sekolah. br br Total sudah 8 jenazah yang ditemukan di lokasi ini, 7 guru TK dan 1 orang anak merupakan rombongan dari beberapa sekolah TK yang saat gempa dan longsor terjadi tengah berada di dalam mobil. br br Sebelumnya, rombongan guru TK ini usai mengikuti kegiatan di Cianjur. br br Saat mobil yang digunakannya melintasi Jalan Raya Cianjur-Puncak Gempa terjadi dan mobil pun tertimbun longsor.


User: KompasTV

Views: 223

Uploaded: 2022-11-26

Duration: 01:24