Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Cari Seribu Satu Cara Lepas dari Hukuman Mati!

Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Cari Seribu Satu Cara Lepas dari Hukuman Mati!

KOMPAS.TV - Makin ke sini makin terlihat jika kubu dari terdakwa Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi tengah berupaya lepas dari jerat hukuman maksimal dari pembunuhan berencana, yakni hukuman mati. br br Beragam startegi ditempuh mulai dari menonjolkan motif pelecehan, sebagai alasan pembunuhan, hingga menyerang balik, "Justice Collaborator" Richard Eliezer. br br Pertanyaannya, apakah majelis hakim akan mudah tergiring strategi Sambo? br br Lewat keterangan saksi ahli, adu opini antara kubu jaksa, Eliezer dan Ferdy Sambo tengah berlangsung sengit di persidangan. br br keahlian dari masing-masing kubu akan saling diuji. br br Kubu mana yang pada akhirnya menggunggah keyakinan dari hakim? Hanya majelis hakimlah yang dapat menilai.


User: KompasTV

Views: 126

Uploaded: 2022-12-28

Duration: 09:58