9 Gugatan Batas Usia Cawapres, Jubir MK: Ada yang Gugat Batas Maksimal 70 Tahun

9 Gugatan Batas Usia Cawapres, Jubir MK: Ada yang Gugat Batas Maksimal 70 Tahun

JAKARTA, KOMPAS.TV - Mahkamah Konstitusi kembali menerima gugatan tentang batas usia calon presiden dan wakil presiden di pemilu 2024. br br Saat ini, ada sembilan gugatan di MK soal undang-undang pemilu. Mayoritas soal usia capres-cawapres. br br Dari sembilan gugatan, tiga di antaranya sudah mulai disidang sementara empat baru registrasi dan dua lain masih menunggu registrasi. br br Mayoritas gugatan mempermasalahkan batas usia minimal calon presiden dan wakil presiden, tetapi ada pula yang menggugat soal batas usia maksimal.


User: KompasTV

Views: 44

Uploaded: 2023-08-23

Duration: 01:00

Your Page Title