Struktur TKN Prabowo-Gibran Diumumkan Pekan Depan, Rosan: Ada Kejutan dari Jawa Timur

Struktur TKN Prabowo-Gibran Diumumkan Pekan Depan, Rosan: Ada Kejutan dari Jawa Timur

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua Tim Kampanye Nasional Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani, mengaku masih menyusun barisan tim kampanye dari berbagai kalangan. br br Rosan menyebut, ada kejutan saat pengumuman jajaran Tim Kampanye Nasional Prabowo Gibran, pekan depan. br br Sementara itu, Putri Presiden ke-4 Republik Indonesia Abdurrahman Wahid, Yenny Wahid, menetapkan dukungannya pada pasangan calon Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di pilpres 2024 mendatang. br br Yenny bahkan secara resmi masuk dalam struktur Tim Pemenangan Ganjar-Mahfud, sebagai dewan penasihat.


User: KompasTV

Views: 90

Uploaded: 2023-10-29

Duration: 01:25

Your Page Title