Saat Nama Jokowi Berulang Kali Disebut Kubu Anies-Ganjar di Sidang MK

Saat Nama Jokowi Berulang Kali Disebut Kubu Anies-Ganjar di Sidang MK

JAKARTA, KOMPAS.TV - Nama Presiden Joko Widodo (Jokowi) terseret dalam sengketa hasil Pemilu Presiden (Pilpres) 2024 yang tengah bergulir di Mahkamah Konstitusi (MK). br br Namanya pun berulang kali disebut dalam persidangan. Dua pihak penggugat, yakni pasangan nomor urut 1 dan 3 menuding Jokowi berperan dalam pemenangan pasangan capres-cawapres nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. br br Jokowi sendiri juga telah angkat bicara terkait namanya yang disebut kubu Anies-Ganjar di sidang MK.


User: KompasTV

Views: 5

Uploaded: 2024-03-30

Duration: 04:20