Kembali Digelar, Rapat DPR-KPU Kini Bahas PKPU Pilkada Serentak Soal Logistik dan Aturan Kampanye

Kembali Digelar, Rapat DPR-KPU Kini Bahas PKPU Pilkada Serentak Soal Logistik dan Aturan Kampanye

JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi II DPR kembali melanjutkan rapat dengar pendapat dengan KPU, Bawaslu, DKPP, dan Ditjen Politik dan Pemerintahan Umum Kemendagri. br br Rapat masih membahas soal sejumlah PKPU yang akan digunakan untuk Pilkada 2024. br br Rapat dimulai pukul 10.40 WIB. Rapat dibuka dan dipimpin oleh Ketua Komisi II DPR RI, Ahmad Doli Kurnia dan dihadiri semua lembaga terkait. br br Rapat kali ini membahas terkait 3 rancangan PKPU, terkait logistik, kampanye, dan dana kampanye, serta juga membahas 3 rancangan Bawaslu soal pelanggaran pilkada, daftar pemilih kepala daerah, dan pengawasan pencalonan pemilihan. br br Perkembangan terkini rapat Komisi 2 membahas rancangan PKPU Pilkada 2024, akan dilaporkan Valentoina Sitorus dari Gedung DPR Jakarta.


User: KompasTV

Views: 11

Uploaded: 2024-08-26

Duration: 06:56

Your Page Title