IHSG Melemah Usai Sentuh New ATH Intraday 7.802

IHSG Melemah Usai Sentuh New ATH Intraday 7.802

IHSG -0,10 ke 7.753,57 di sesi I di BEI, Rabu (119). IHSG melemah usai sentuh New ATH intraday di 7.802,48. Sektor barang konsumsi nonprimer -2,03 MSIN -12,1. Sektor perindustrian -0,80 SMIL -11,04. Pemberat juga datang dari saham BUMN karya, WIKA -11,95, PTPP -5,83 dan ADHI -7,41. Sementara Sektor properti dan real estat +1,03 PANI +9. Dari global, Bursa ekuitas Wall Street berakhir variatif, Selasa, dengan S&P 500 menghijau. Dow merosot karena saham bank anjlok setelah peringatan pelemahan kuartalan. Sementara saham energi jatuh ditengah anjloknya harga minyak mentah.


User: IDXchannel

Views: 30

Uploaded: 2024-09-11

Duration: 14:25