Prabowo ke Rumah Jokowi di Solo: Kami Bincang-Bincang Ringan

Prabowo ke Rumah Jokowi di Solo: Kami Bincang-Bincang Ringan

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Terpilih Prabowo Subianto membagikan foto-foto di media sosial yang menunjukkan momen dirinya saat mengunjungi Presiden Joko Widodo (Jokowi) di kediamannya di Solo pada Minggu (13102024). br br "Hari ini saya bersilahturahmi ke kediaman Presiden @jokowi di Solo, kami bincang-bincang ringan, menikmati santap siang penuh keakraban," tulis Prabowo di akun Instagramnya. br br Sebelumnya, Prabowo dijemput Wapres terpilih Gibran Rakabuming untuk bertemu dengan Jokowi. Kemudian Prabowo dan Gibran semobil menuju kediaman Jokowi.


User: KompasTV

Views: 45

Uploaded: 2024-10-14

Duration: 01:59