Sahabat Ceritakan Kondisi Benny Laos Saat Speedboat Meledak

Sahabat Ceritakan Kondisi Benny Laos Saat Speedboat Meledak

JAKARTA, KOMPAS.TV - Calon Gubernur Maluku Utara Benny Laos meninggal dunia akibat speedboat yang ditumpanginya meledak. br br Sahabat mendiang Benny yang mewakili keluarga, Choel Mallarangeng menyebut setelah meledak, kapal sempat miring dan membuat Benny terperangkap di kapal. br br Saat dievakuasi, menurut Choel, Benny dalam keadaan pingsan. Nadinya masih berdenyut. br br Benny Laos meninggal dunia setelah sempat diberi pertolongan kurang lebih empat jam usai kejadian.


User: KompasTV

Views: 750

Uploaded: 2024-10-14

Duration: 03:55