Menteri ESDM Bahlil Ingin Masalah Tambang Nikel Raja Ampat Diselesaikan Secara Adat

Menteri ESDM Bahlil Ingin Masalah Tambang Nikel Raja Ampat Diselesaikan Secara Adat

RAJA AMPAT, KOMPAS.TV - Direktorat Tindak Pidana Tertentu Bareskrim Polri menyelidiki dugaan tindak pidana dalam aktivitas tambang nikel di Raja Ampat, Papua Barat Daya. br br Penyelidikan ini diungkapkan langsung oleh Direktur Tindak Pidana Tertentu Bareskrim Polri, Brigjen Nunung Syaifuddin. br br Penyelidikan ini dilakukan berdasarkan temuan penyidik di lapangan, bukan pelaporan, termasuk terkait empat izin usaha pertambangan yang telah dicabut pemerintah. br br Namun Bareskrim belum menjelaskan temuan apa saja yang didapatkan. br br Merespons penyelidikan Bareskrim Polri, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Bahlil Lahadalia, ingin persoalan tambang di Raja Ampat, Papua Barat Daya, diselesaikan secara adat. br br Bahlil mengklaim pihaknya sudah mengirim tim di lapangan untuk mengecek aktivitas tambang di sana.


User: KompasTV

Views: 13

Uploaded: 2025-06-11

Duration: 02:16

Your Page Title