Malioboro Ramai saat Nataru, Jasa Foto dan Sewa Busana Kolonial Banjir Orderan | KOMPAS PETANG

Malioboro Ramai saat Nataru, Jasa Foto dan Sewa Busana Kolonial Banjir Orderan | KOMPAS PETANG

JAWA TENGAH, KOMPAS.TV - Memasuki libur Natal dan Tahun Baru, kawasan Malioboro, Yogyakarta, dipadati wisatawan. br br Arus lalu lintas di sekitar Malioboro terpantau padat seiring meningkatnya jumlah pengunjung. Di jalur pedestrian Malioboro, wisatawan tampak menyewa jasa fotografer dan melakukan sesi foto liburan dengan mengenakan busana ala kolonial. br br Benteng Vredeburg, peninggalan Belanda, menjadi salah satu titik favorit wisatawan untuk berfoto. Libur Natal dan Tahun Baru pun menjadi berkah tersendiri bagi penyedia jasa fotografi serta penyewaan busana di Yogyakarta.


User: KompasTV

Views: 64

Uploaded: 2025-12-22

Duration: 05:57