Hasto Cerita Megawati Tulis Sendiri Daftar Logistik Buat Korban Banjir Sumatera

Hasto Cerita Megawati Tulis Sendiri Daftar Logistik Buat Korban Banjir Sumatera

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menginstruksikan jajarannya untuk membantu korban bencana Sumatera. br br Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menceritakan pengalaman Megawati dalam menangani bencana. br br "Pada hari ini di mana dari arahan Ibu Mega beliau sampai membuat daftar kebutuhan ketika terjadi bencana basah, itu langsung oleh Ibu Mega. Karena wawasan beliau yang sangat luas membantu rakyat ketika menjadi wakil presiden, presiden, kemudian sebagai ketua umum partai," ujar Hasto di Sekolah PDIP Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Senin (29122025).


User: KompasTV

Views: 32

Uploaded: 2025-12-29

Duration: 15:07