Presiden Prabowo Tanda Tangani KUHAP, Berlaku Bersamaan dengan KUHP pada Awal 2026

Presiden Prabowo Tanda Tangani KUHAP, Berlaku Bersamaan dengan KUHP pada Awal 2026

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo sudah menandatangani KUHAP, yang sebelumnya telah disahkan DPR. br br Selanjutnya, penerapan KUHAP akan bersamaan dengan KUHP pada awal 2026. br br Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi mengatakan kepala negara meneken KUHAP pada pertengahan Desember 2025. br br Nantinya, menurut Prasetyo, penerapan KUHAP akan bersamaan dengan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana atau KUHP pada awal 2026. br br Pengesahan RUU KUHAP menjadi undang-undang dilakukan dalam sidang paripurna DPR pada Selasa (18112025) lalu.


User: KompasTV

Views: 6

Uploaded: 2025-12-30

Duration: 00:59