Jelang Tahun Baru, Pramono Ungkap Donasi Rp2,5 Miliar Terkumpul untuk Korban Banjir Sumatera

Jelang Tahun Baru, Pramono Ungkap Donasi Rp2,5 Miliar Terkumpul untuk Korban Banjir Sumatera

JAKARTA, KOMPAS.TV - Jakarta sambut Tahun Baru tanpa pesta kembang api demi empati pada penyintas bencana di Sumatera. br br Warga diajak gelar doa bersama demi pulihnya warga yang terus melanjutkan hidup di tengah musibah. br br Tak hanya itu, momen tahun baru ini juga dimanfaatkan untuk mengumpulkan donasi bagi korban banjir di Sumatera. br br Gubernur Pramono Anung mengungkap donasi senilai Rp2,5 miliar terkumpul. br br Ia pun mengucapkan terima kasih pada warga.


User: KompasTV

Views: 44

Uploaded: 2025-12-31

Duration: 05:20