Prabowo Curhat soal Menteri Usai Tinjau Bencana, Ekspresi Gubernur Aceh Disorot

Prabowo Curhat soal Menteri Usai Tinjau Bencana, Ekspresi Gubernur Aceh Disorot

Prabowo Curhat soal Menteri Usai Tinjau Bencana, Ekspresi Gubernur Aceh Disorot br br Link terkait:br (YouTubeSekretariat Presiden) br br Gubernur Aceh Muzakir Manaf atau Mualem menghadiri rapat koordinasi penanganan pasca bencana Sumatera yang digelar di Aceh Tamiang, Kamis, (112026).. Dalam kesempatan tersebut, Presiden Prabowo Subianto menanggapi kritik yang kerap diarahkan kepada para menteri saat meninjau lokasi bencana. Ia menyampaikan bahwa kehadiran pejabat sering kali berada dalam posisi sulit, karena ketika tidak datang dinilai tidak peduli, sementara kehadiran mereka juga kerap dipertanyakan perannya.br br Prabowo menjelaskan bahwa kedatangan para pejabat ke lokasi bencana bertujuan untuk melihat langsung kondisi di lapangan sekaligus mengambil keputusan terkait kebutuhan dan kekurangan di wilayah terdampak. Meski demikian, ia menyadari bahwa para pejabat negara harus siap menerima kritik dari masyarakat.


User: Suaradotcom

Views: 1.8K

Uploaded: 2026-01-02

Duration: 02:00